"

Rabu, 03 Juli 2013

Teleskop Termahal di dunia dan Tercanggih Di Bumi saat ini


 
teleskop tercanggihmerupakan alat untuk melihat benda-benda yang jauh dari jangkauan mata telanjang, dan benda ini sering digunakan untuk melihat keadaan langit-langit benda-benda yang sangat jauh. Harga sebuah teleskop yang mempunyai standar tinggi bisa dibilang mahal. 


Sebuah teleskop seharga £1 miliar, atau setara Rp14,5 triliun, bernama Array Atacama Large Millimeter (ALMA) telah diresmikan pada 13 Maret 2013, waktu setempat.

Ada harga ada rupa. Dengan biaya produksi yang fantastis, para ilmuwan mengklaim teleskop termahal ini dapat menyaksikan saat-saat pertama alam semesta terbentuk.

Teleskop yang disebut-sebut paling canggih di dunia ini merupakan proyek astronomi terbesar sepanjang sejarah. Alat super mewah ini dibangun di gurun Llano Chajnantor yang gersang di Chile.

Dibangun di ketinggian 5.000 meter dan memiliki 66 antena raksasa yang berdiameter 12 meter, teleskop ini mengumpulkan gelombang radio di luar angkasa dengan bantuan cahaya optik. Informasi tersebut kemudian diproses oleh sebuah komputer super.

Para ilmuwan percaya, teleskop ALMA siap mengamati terbentuknya alam semesta, seperti melihat bagaimana bintang dan planet tercipta.

Demikian artikel pendek kali ini tentang Teleskop Termahal di Dunia.


Respected Readers:
Sebagai mahasiswa berusia 21 tahun, satu-satunya penghasilan saya mengandalkan sebuah adalah uang menanggung biaya menjalankan blog saya menjadi sulit. Kami mendidik ribuan blogger seminggu kami tutorial. Untuk membantu kami maju semangat yang sama, kontribusi dari sisi Anda akan sangat sangat menghargai
Anda sedang membaca artikel tentang Teleskop Termahal di dunia dan Tercanggih Di Bumi saat ini dan anda bisa menemukan artikel Teleskop Termahal di dunia dan Tercanggih Di Bumi saat ini ini dengan url http://blog-harianvirgo.blogspot.com/2013/04/teleskop-termahal-di-dunia-dan.html , anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Teleskop Termahal di dunia dan Tercanggih Di Bumi saat ini ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link Teleskop Termahal di dunia dan Tercanggih Di Bumi saat ini sumbernya.

Kindly Bookmark and Share it:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar